ALAT DAN
BAHAN :
1.
BAHAN
:
a.
Pakaian ( baju putih polos )
b.
Pewarna kain ( sesuai warna yang diinginkan )
c.
Air
d.
Kelereng atau batu
e.
Tali rafia, benang kasur atau karet gelang
2.
ALAT
:
a.
Panci
b.
Ember plastik
c.
Kompor
d.
Sarung tangan karet
e.
Sendok kayu
CARA KERJA :
1. Persiapkan kain yang akan diwarnai dengan
ukuran yang diinginkan.
2. Buatlah pola yang diinginkan, dengan
melipat atau memasukan kelereng atau batu.
3. Setelah membuat pola yang diinginkan, ikat
dengan tali rafia atau karet gelang untuk mempertahankan pola yang telah di
buat.
4. Siapkan kompor dan panci yang telah diisi air,
panaskan air, sementara itu berikan satu sendok teh garam ke dalam air serta
masukkan pewarna pakaian ke dalam air.
5. Setelah memasukkan pewarna kain, aduk sampai
merata, dan tunggu hingga pewarna kain hampir mendidih.
6
6. Setelah pewarna hampir mendidih angkat dan
dinginkan sebentar.
7. Kemudian celupkan kain yang telah diikat dengan
tali rafia atau karet gelang ke dalam pewarna kain, tunggu 3 – 5 menit agar
pewarna meresap dengan baik.
8. Setelah seluruh kain tertutup dengan warna yang
diinginkan, bilas dengan air mengalir.
9. Buka tali rafia atau karet gelang yang dipakai
untuk mengikat kain, kemudian bilas lagi dengan air mengalir agar tidak ada
pewarna yang berlebihan.
10. Kemudian keringkan kain yang telah di bilas
dengan air.
HASIL PRAKTEK KELOMPOK
KAMI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar